Pernikahan nggak cukup bermodal cinta. Beras nggak bisa dibeli dengan kasih sayang, anak nggak bisa hidup cuma dengan ditimang- timang.
So, urusan uang jadi PR panjang. Tapi, sudahkah mempersiapkan dengan baik bahkan sejak pernikahan belum direncanakan?
Lantas, apakah arti sebuah kemapanan yang sebenarnya?
The Late Brunch with Sara Neyrhiza episode ini menghadirkan Ila Abdulrahman, seorang financial planner CEO Shila Financial dan Bregaswaras.
Selamat mendengarkan.